Beranda | Artikel
Kematian - Aqidah Prioritas Utama (Ustadz Arman Amri, Lc.)
Selasa, 12 September 2017

Bersama Pemateri :
Ustadz Arman Amri

Ceramah agama Islam disampaikan oleh: Ustadz Arman Amri, Lc.

Pada kajian kali ini beliau akan menjelaskan tentang “Kematian“. Download ceramah agamanya lengkap dengan sesi tanya-jawabnya.

Download kajian sebelumnya: Tanda-Tanda Kiamat Kecil yang Belum Terjadi (Bagian ke-8)

Ringkasan Kajian Kitab Al-Aqidah Awwalan Lau Kanu Ya’lamun: Kematian

 

Telah mengabarkan di dalam Al-Qur’an dalam Ali Imron ayat 185:

كُلُّ نَفْسٍ ذَائِقَةُ الْمَوْتِ ۗ وَإِنَّمَا تُوَفَّوْنَ أُجُورَكُمْ يَوْمَ الْقِيَامَةِ ۖ فَمَن زُحْزِحَ عَنِ النَّارِ وَأُدْخِلَ الْجَنَّةَ فَقَدْ فَازَ ۗ وَمَا الْحَيَاةُ الدُّنْيَا إِلَّا مَتَاعُ الْغُرُورِ ﴿١٨٥﴾

“Tiap-tiap yang berjiwa akan merasakan mati. Dan sesungguhnya pada hari kiamat sajalah disempurnakan pahalamu. Barangsiapa dijauhkan dari neraka dan dimasukkan ke dalam surga, maka sungguh ia telah beruntung. Kehidupan dunia itu tidak lain hanyalah kesenangan yang memperdayakan.”(QS Ali Imron [3]: 185)

Allah menegaskan bahwa setiap yang bernyawa pasti merasakan kematian. Seluruh Jin dan Manusia akan merasakan apa yang telah dijanjikan oleh Allah dalam ayat di atas.

Ayat berikutnya adalah di Ar-Rahman ayat ke 26-27 Allah berfirman:

كُلُّ مَنْ عَلَيْهَا فَانٍ ﴿٢٦﴾ وَيَبْقَىٰ وَجْهُ رَبِّكَ ذُو الْجَلَالِ وَالْإِكْرَامِ ﴿٢٧﴾

Semua yang ada di bumi itu akan binasa. Dan tetap kekal Dzat Tuhanmu yang mempunyai kebesaran dan kemuliaan.(QS Ar-Rahman [55]: 26-27)

Simak penjelasan selengkapnya di dalam rekaman kajian yang disampaikan oleh Ustadz Arman Amri, Lc.

Download Kajian Kitab Al-Aqidah Awwalan Lau Kanu Ya’lamun: Kematian


Jangan lupa untuk turut menyebarkan link download kajian ini di media sosial yang Anda miliki, baik itu facebook, twitter, google+, atau yang lainnya. Semoga Allah mencatatnya sebagai amal kebaikan.


Artikel asli: https://www.radiorodja.com/28236-kematian-aqidah-prioritas-utama-ustadz-arman-amri-lc/